Dekorasi Pernak-Pernik Perintilan Kamar Tidur Aesthetic

Oleh Riyana

Dekorasi artinya tindakan atau kegitan untuk memperindah benda, ruangan, atau bahkan seseorang menjadi lebih menarik dan enak dipandang. Dekorasi seringkali diterapkan untuk lebih mempercantik rumah. Dekorasi yang paling mudah dilakukan dan karena ruangannya tidak terlalu besar, yaitu dekorasi kamar tidur.

Dekorasi Pernak-pernik Perintilan Kamar Tidur Aesthetic

Dekorasi Pernak-pernik Perintilan Kamar Tidur Aesthetic

Dekorasi kamar tersedia berbagai macam tema. Untuk merubah sebuah kamar menjadi lebih indah, tentunya memerlukan barang-barang atau pernak-pernik pendukung. Maka ilmupenting.com memberikan rekomendasi dekorasi kamar tidur lengkap dengan pernak-pernik yang mudah ditemukan.

Dekorasi Kamar Tidur Aesthetic

Beberapa ide dekorasi kamar tidur agar lebih aesthetic antara lain :

Dekorasi Kamar Tidur Aesthetic Dengan Standing Mirror

Dekorasi Kamar Tidur Aesthetic Dengan Standing Mirror

Untuk membuat dekorasi kamar tidur seperti contoh diatas, beberapa barang yang harus Anda persiapkan sebagai unsur keindahan antara lain:

  1. Satu set bed cover dan sprei putih
  2. Kaca besar (standing mirror)
  3. Taplak meja renda
  4. Meja Scandinavian putih
  5. Lampu meja warna putih
  6. Standing pot rotan

Selain dekorasi diatas, dibawah ini rekomendasi dekorasi kamar tidur aesthetic motif kotak dan macrame

dekorasi kamar tidur aesthetic motif kotak dan macrame

Dekorasi Kamar Tidur Aesthetic Motif Kotak dan Macrame

Untuk dekorasi kamar tidur meniru gambar diatas, beberapa barang yang perlu Anda siapkan diantaranya:

  1. Sprei motif kotak aesthetic
  2. Hiasan dinding macrame
  3. Meja sudut kecil putih
  4. Pajangan dinding
  5. Rak Susun
  6. Lampu meja ranting pohon
  7. Tirai kayu

Kalau desain kamar tidur Anda kali ini seperti apa? Bisa kirim komentar dibawah ya bagi yang mau dibantu carikan sesuatu atau berbagi informasi, serta kritik dan saran untuk Ilmu Penting. Terima kasih 🙂

AestheticDekorasiKamarKamar TidurRekomendasi perintilan hiasan kamar

Tentang Penulis

Riyana

Riyana
  • Profil Penulis:

Penggemar Internet dan Teknologi. Jadi aku senang menulis tentang Teknologi dan berbagai hal-hal menarik lainnya.

Baca Juga

  • Inspirasi Pernak-Pernik Kamar Tidur yang Membuat Anda Betah

    Inspirasi Pernak-Pernik Kamar Tidur yang Membuat Anda Betah

    23 Mei 2023 - 0 Komentar
  • Inspirasi Dekorasi Ruang Tamu Warna-Warni dan Ceria

    Inspirasi Dekorasi Ruang Tamu Warna-Warni dan Ceria

    25 Jan 2023 - 0 Komentar
  • Cara Membuat Hiasan Dinding Tabung Karton Daur Ulang

    Cara Membuat Hiasan Dinding Tabung Karton Daur Ulang

    14 Feb 2022 - 0 Komentar
  • Ide Caption Instagram Lucu dan Aesthetic Oleh Ilmu Penting

    Ide Caption Instagram Lucu dan Aesthetic Oleh Ilmu Penting

    5 Apr 2022 - 0 Komentar
  • Barang Unik Bermanfaat di Shopee Untuk Dekorasi Rumah

    Barang Unik Bermanfaat di Shopee Untuk Dekorasi Rumah

    6 Jul 2022 - 0 Komentar
  • Ide Menarik Hiasan Dinding Kreatif untuk Menghias Kamar Anak

    Ide Menarik Hiasan Dinding Kreatif untuk Menghias Kamar Anak

    16 Jul 2023 - 0 Komentar
  • Cara Membuat Hiasan Dinding Kaca Pajangan Modern

    Cara Membuat Hiasan Dinding Kaca Pajangan Modern

    27 Jan 2022 - 0 Komentar
  • Cara Membuat Hiasan Dinding Pajangan Foto Unik

    Cara Membuat Hiasan Dinding Pajangan Foto Unik

    1 Feb 2022 - 0 Komentar
  • Tips Menjaga Kesehatan Mental Selama Bekerja dari Rumah

    Tips Menjaga Kesehatan Mental Selama Bekerja dari Rumah

    4 Feb 2023 - 0 Komentar
  • 30 Ide Caption Aesthetic untuk Instagram, Facebook, Tiktok

    30 Ide Caption Aesthetic untuk Instagram, Facebook, Tiktok

    23 Jul 2023 - 0 Komentar

Pertanyaan & Diskusi

Kirim Komentar

© 2024Ilmu Penting. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.