Kategori: Kesehatan List/Grid

Mengenali Obesitas dan Faktor Penyebab Obesitas (Kegemukan)

Mengenali Obesitas dan Faktor Penyebab Obesitas (Kegemukan)

Obesitas atau kegemukan atau kelebihan berat badan didefinisikan sebagai akumulasi lemak abnormal atau berlebihan yang dapat mengganggu kesehatan. Orang yang menderita obesitas memiliki risiko yang lebih tinggi untuk berbagai masalah kesehatan, termasuk diabetes, hipertensi, penyakit jantung, stroke, dan beberapa jenis kanker. Indeks massa tubuh (BMI) adalah indeks sederhana dari berat badan terhadap tinggi badan yang…

Tips Cara Memilih Pembalut yang Aman dan Tepat

Tips Cara Memilih Pembalut yang Aman dan Tepat

Pembalut adalah salah satu cara yang populer untuk menangani haid. Pembalut juga merupakan salah satu produk kebersihan pribadi yang banyak digunakan oleh wanita untuk mengatur haid. Namun, tidak semua pembalut yang beredar di pasaran aman untuk digunakan. Memilih pembalut yang aman merupakan hal yang penting bagi kesehatan reproduksi wanita. Pembalut yang tidak aman dapat menyebabkan…

Tips & Cara Agar Cepat Hamil Yang Jarang Diketahui

Tips & Cara Agar Cepat Hamil Yang Jarang Diketahui

Bagi pasangan Suami Istri, kehamilan atau kehadiran anak menjadi hal yang cukup prioritas didambakan khususnya di Indonesia. Meski mungkin bukan Anda sendiri yang mendambakan, bisa saja anggota keluarga yang mendambakan Anda memiliki anak. Tidak sedikit pula orang-orang yang kerap menanyakan kapan punya anak, atau anaknya sudah berapa, dan lain sebagainya. Untuk Anda atau rekan dan…

Makanan Yang Baik Sebagai Cara Menjaga Kesehatan Tulang

Makanan Yang Baik Sebagai Cara Menjaga Kesehatan Tulang

Jutaan manusia di Indonesia, khususnya pada wanita telah banyak yang terkena penyakit osteoporosis. Osteoporosis merupakan penyakit yang melemahkan dan menipiskan tulang, bahkan membuat tulang rapuh dan mudah patah. Lalu seberapa besar perhatian Anda tentang kesehatan tulang? Sesungguhnya tubuh kita bergantung pada nutrisi seperti kalsium dan vitamin D untuk membangun dan memelihara tulang yang kuat. Tidak…

Cara Mengusir dan Menghilangkan Nyamuk Dengan Aman

Cara Mengusir dan Menghilangkan Nyamuk Dengan Aman

Nyamuk merupakan salah satu hewan yang hampir ada disetiap rumah dan diluar rumah, terutama pada musim penghujan di Indonesia. Meski bentuknya kecil, namun adanya nyamuk dapat merugikan orang sekitarnya. Apalagi jika ada balita. Nyamuk dapat membawa virus, kuman, bakteri jika sampai menggigit kulit tubuh kita atau anak-anak. Maka dari itu, sangat dianjurkan untuk dibasmi jika…

Cara Menghilangkan Bau Mulut dan Membuat Nafas Segar

Cara Menghilangkan Bau Mulut dan Membuat Nafas Segar

Selain penampilan fisik, kesehatan mulut juga harus diperhatikan. Kesehatan mulut seperti bau mulut, dan kesegaran mulut selalu terjaga harus kita perhatikan. Tentang hal ini, kita memang selalu bergulat dengan apapun yang kita makan dan minum sehari-hari. Meski mungkin menurut Anda ini bukan hal yang terlihat, namun sangat mempengaruhi ketika Anda berbicara dengan orang lain. Dimulai…

© 2024Ilmu Penting. Hak cipta dilindungi.
Dibawah lisensi AskNet Media.